Bertemu Haji Dulloh, Sebuah Kisah Keajaiban dalam Berhaji
Sembilan tahun berlalu, namun kisah itu masih lekat dalam ingatan Bapak H. Lukman Hakim, kepala kantor Daarut Tauhiid Jakarta, ketika beliau menemukan foto ini dalam akun Facebooknya. Mungkin kita sering mendengar kisah-kisah perjalanan ke tanah suci yang penuh keajaiban, baik berhaji maupun berumroh, dan hal ini pula yang dialami oleh Pak Lukman. Sebelum menuju Makkah […]
Bertemu Haji Dulloh, Sebuah Kisah Keajaiban dalam Berhaji Read More »