ANJURAN BERQURBAN
Rasulullah saw bersabda: “Barangsiapa yang memiliki kelapangan (harta) kemudian dia tidak melakukan penyembelihan (ibadah qurban) maka janganlah ia mendekati tempat salat kami.” (HR. Ahmad & Ibnu Majah).
Ibadah qurban merupakan ibadah yang sangat dianjurkan untuk dilaksanakan (sunnah muakkadah), terutama mereka yang memiliki kelapangan harta sebagai menifestasi dari ketauhidan dan ketaatan seorang hamba kepada Rabbnya, serta sebagai perwujudan kepedulian sosial kepada sesama.
Qurban adalah simbol pengorbanan seorang hamba kepada Allah Swt. sebagai bentuk ketaatan dan rasa syukur atas nikmat yang diberikan.
Beberapa hari menjelang Qurban Maksimal. Bismillah, kuatkan niat dan maksimalkan ikhtiar untuk mewujudkan qurban tahun ini.
Bagi Sahabat yang berniat qurban tahun ini, semoga Allah Swt. memampukan dan memudahkan ikhtiar kita. Aamiin!
Yuk, Qurban Maksimal Makin Banyak Amal!
👇👇👇
www.dtpeduli.org/qurban
Atau bisa transfer melaui :
BSI 1135 981 050 (Kode Bank : 451) a.n. Daarut Tauhiid Jakarta
BCA 777 2155 533 (Rekening Transit) a.n. Yay Daarut Tauhiid
Konfirmasi Qurban :